Hp Redmi Terbaru di Indonesia Oktober 2023 – Redmi yang sekarang banyak di pasaran indonesia termasuk hp Redmi terbaru yang di luncurkan pada tahun 2023 ini. Artinya tidak ada lagi embel-embel nama Xiaomi di depan hp Redmi. Jika dulu penyebutannya Xiaomi Redmi 5, kini hanya di sebut dengan Redmi 9 atau Redmi 10. Sama seperti brand POCO yang kini menjadi sub brand Xiaomi. Kabarnya sih, Xiaomi akan di fokuskan untuk hp kelas premium dan brand Redmi lebih menyasar pada segmen menengah ke bawah.

Daftar Hp Redmi Terbaru

Hp Redmi yang sudah rilis kepasaran jumlahnya cukup banyak dengan tawaran spesifikasi tinggi namun di banderol harga murah. Menyasar segmen menengah ke bawah, harga hp Redmi mulai dari 1 jutaan. Berikut daftar hp Redmi terbaru di Indonesia.

1. Redmi 12

Redmi 12 yang di rilis Agustus 2023. Xiaomi Redmi 12 RAM 8GB ROM 128GB Rp 1.899.000 6.79 inch sedangkan Xiaomi Redmi 12 RAM 8GB ROM 256GB Rp 2.075.000 6.79 inch. Kamera 50 MP, kamera ultra-wide 8 MP dan kamera makro 2 MP. Sementara di bagian depan terdapat kamera selfie 8 MP.

2. Redmi Note 12 Pro

Jika kamu mencari hp Redmi terbaru di 2023, pilihan pertama ada Redmi Note 12 Pro. Harga Rp 3.110.000. Dengan panel AMOLED beresolusiFull HD+ dan refresh rate 120Hz. Performanya di tenagai chipset Snapdragon 732G dengan konfigurasi RAM 6 GB dan ROM 128 GB serta RAM 8 GB dan ROM 256 GB.

Baca juga : Hp OPPO Terbaik yang Laris di Indonesia

3. Redmi A2

Lanjut ke Redmi A2 yang hanya di banderol Rp 1,1 jutaan dengan layar berukuran 6.52 inci dan kualitas visual beresolusi HD+. Masih cukup untuk nonton Youtube atau main game. Lalu dari sisi kamera membawa modul kamera utama 8 MP dan kamera depan 5 MP. Performanya di tenagai prosesor MediaTek Helio G36 yang menggunakan fabrikasi 12nm yang di sokong pilihan RAM 3 GB dan penyimpanan internal 32 GB.

4. Redmi Note 12

Redmi Note 12 layarnya yang menggunakan panel AMOLED dengan resolusi Full HD+ dan memiliki tingkat respon yang apik karena sudah mendukung refresh rate 120Hz. Dari sisi fotografi, Redmi Note 12 di bekali tiga kamera belakang yang terdiri dari sensor utama 50 MP, sensor ultrawide 8 MP dan sensor macro 2 MP. Sedangkan di bagian depan ada kamera selfie 13 MP. Dengan harga Rp 2.099.000 kamu sudah mendapatkan hp bagus.

5. Redmi Note 12 Pro 5G

Mulai dari layar yang menggunakan panel P-OLED seluas 6,67 inci, namun resolusinya masih sama Full HD+ serta refresh rate 120Hz. Lanjut ke kamera, di mana Redmi Note 12 Pro 5G memasang sensor Sony IMX766 beresolusi 50 MP (kamera utama), ultrawide 8 MP dan makro 2 MP. Sementara kamera depan beresolusi 16 MP dengan harga Rp 4.111.000.